ANALISA DAN PROSES PENYUSUNAN SOP
DESKRIPSI
Pelatihan analisa dan proses penyusunan SOP ini disajikan untuk memenuhi kebutuhan organisasi tentang perlunya prosedur standar dalam pengoperasian setiap aktifitas bisnis . Banyak organisasi yang mengabaikan ini karena dipandang tidak terlalu penting. Tetapi, sejarah bisnis telah membuktikan bahwa organisasi yang mampu bertahan dan terus berkembang adalah yang memiliki pedoman yang jelas dan dipahami secara jelas dan standar oleh anggotanya.
Pelatihan ini memberikan prinsip-prinsip penyusunan SOP yang efektif melalui analisa yang tidak hanya memuat hal-hal teknis penyusunan , tetapi juga mencakup latar belakang dan arti penting penyusunan SOP dan juga hambatan-hambatan yang dihadapi dalam penyusunan SOP yang efektif.
Tujuan
- Mengerti latar belakang dan arti pentingnya penyusunan SOP dalam aktifitas bisnis organisasi
- Memahami prinsip, metode, analisa dan teknik penyusunan SOP
- Memberikan pedoman dalam pembuatan SOP yang efektif dalam rangka meningkatkan kinerja dan wawasan perusahaan.
Materi
- Organisasi dalam Konteks Pemahaman Sistem
- Peran Penting sebuah sistem di dalam organisasi
- Mengapa perlu ada Standard Operating Procedures
- Manfaat Teknis Standard Operating Procedures
- Kontrol Intern dalam Standard Operating Procedures
- Integrasi Kebijakan Layanan dan Organisasi
- Visi & Misi Perusahaan
- Budaya Kerja
- Pelayanan/Produk
- Struktur Organisasi
- Mutu
- Hambatan-hambatan Penyusunan Standard Operating Procedures
- Metode dan Teknik Penyusunan Standard Operating Procedures
- Faktor-faktor yang Perlu diperhatikan dalam Penyusunan SOP
- Validasi Data dan Analisa SOP yang Berlaku Sebelumnya
- Mengaplikasikan Teknologi dan Sumber Daya dalam Proses Penyusunan
- Sosialisasi dan Implementasi SOP
Peserta
Mereka yang memiliki Peran, Fungsi serta Tanggungjawab sebagai Pengambil Keputusan dalam Unit Bisnis dan Department menjadi Kunci dalam Pergerakan Perusahaan.
Waktu & Tempat
Hari/Tanggal : 14 – 16 Agustus 2023
Pukul : 08.00 – 16.00 WIB
Tempat : Bandung
Fasilitas
- Training Module
- Free Consultation
- Sertifikat
- Qualified Bag
- Training Photo
- Training room with full AC facilities
- Once lunch and twice coffee break every day of training
- Qualified Instructor
Biaya
Special Rate:
Rp. 6.000.000 / participant non residential
Pembayaran dapat dilaksanakan pada saat pelatihan atau transfer pada rekening :
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Cabang Bandung Siliwangi
No. Rek. 130-00-1199870-8
a/n CV. DAGO PRIMA CONSULTANT
Informasi
Ardi 0813 2961 2335
ardi@dagoconsultant.com